KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah terus melakukan evaluasi terhadap tarif Swab RT-PCR secara berkala. Hal tersebut diungkapkan oleh Juru Bicara Kementerian Kesehatan (Kemkes), dr. Siti Nadia Tarmidzi. Menurut dr. Nadia, evaluasi ini dilakukan agar masyarakat bisa mendapat pemeriksaan yang sesuai dengan harga yang dibayarkan. “Kami secara berkala bersama BPKP melakukan evaluasi terhadap tarif pemeriksaan, menyesuaikan dengan kondisi yang ada,” kata dr. Nadia, dikutip dari laman Sehat Negeriku Kemkes, Sabtu (6/11/2021).
Evaluasi terhadap tarif PCR dilakukan berkala, ini penjelasan Kemenkes
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah terus melakukan evaluasi terhadap tarif Swab RT-PCR secara berkala. Hal tersebut diungkapkan oleh Juru Bicara Kementerian Kesehatan (Kemkes), dr. Siti Nadia Tarmidzi. Menurut dr. Nadia, evaluasi ini dilakukan agar masyarakat bisa mendapat pemeriksaan yang sesuai dengan harga yang dibayarkan. “Kami secara berkala bersama BPKP melakukan evaluasi terhadap tarif pemeriksaan, menyesuaikan dengan kondisi yang ada,” kata dr. Nadia, dikutip dari laman Sehat Negeriku Kemkes, Sabtu (6/11/2021).