KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Lebih dari 200.000 ribu mitra driver Gojek kini aktif merasakan manfaat berbagai produk keuangan. Hal ini didukung oleh upaya menyeluruh Gojek untuk menghadirkan pelatihan keuangan berkala, produk keuangan yang relevan (product customization), serta sistem penilaian kredit (credit scoring) yang tergabung dalam Program Gojek Swadaya Finansial. Hal ini menjadi bukti komitmen kuat Gojek untuk membantu meningkatkan kesejahteraan mitra driver. Head of Region and External Affairs Gojek Gede Manggala menyampaikan, sejak awal didirikan, dampak sosial sudah menjadi tujuan utama Gojek dengan memberikan peluang dan akses ke jutaan orang di seluruh Indonesia untuk mendorong kemajuan.
Gojek Dorong Inklusi Keuangan dan Perkuat Program Swadaya Mitra Driver
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Lebih dari 200.000 ribu mitra driver Gojek kini aktif merasakan manfaat berbagai produk keuangan. Hal ini didukung oleh upaya menyeluruh Gojek untuk menghadirkan pelatihan keuangan berkala, produk keuangan yang relevan (product customization), serta sistem penilaian kredit (credit scoring) yang tergabung dalam Program Gojek Swadaya Finansial. Hal ini menjadi bukti komitmen kuat Gojek untuk membantu meningkatkan kesejahteraan mitra driver. Head of Region and External Affairs Gojek Gede Manggala menyampaikan, sejak awal didirikan, dampak sosial sudah menjadi tujuan utama Gojek dengan memberikan peluang dan akses ke jutaan orang di seluruh Indonesia untuk mendorong kemajuan.