KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Dalam program bug bounty yang digelarnya, Google belakangan menaikkan jumlah reward untuk hacker yang bisa membobol smartphone Pixel. Nilai iming-iming hadiahnya mencapai 1 juta dollar AS atau sekitar Rp 14 miliar. Syaratnya, sang peretas mesti menemukan cara untuk melakukan "remote code execution". Akses tersebut harus bisa memberikan akses berkesinambungan ke perangkat Pixel 3 atau Pixel 4.
Google buka sayembara Rp 14 miliar bila bisa bobol keamanan ponsel Pixel
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Dalam program bug bounty yang digelarnya, Google belakangan menaikkan jumlah reward untuk hacker yang bisa membobol smartphone Pixel. Nilai iming-iming hadiahnya mencapai 1 juta dollar AS atau sekitar Rp 14 miliar. Syaratnya, sang peretas mesti menemukan cara untuk melakukan "remote code execution". Akses tersebut harus bisa memberikan akses berkesinambungan ke perangkat Pixel 3 atau Pixel 4.