KONTAN.CO.ID - BEIJING. Kebijakan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe terkait Hong Kong dan meningkatnya pendangan negatif publik terhadap China membuat peluang kunjungan Presiden China Xi Jinping ke Tokyo pada tahun ini bakal dibatalkan. Bulan lalu Jepang dilaporkan menolak untuk bergabung dengan empat sekutu Barat untuk mengutuk Beijing soal undang-undang keamanan nasional di Hong Kong. Baca Juga: Khawatir gelombang kedua corona, satu distrik di Beijing larang olahraga dan wisata
Hubungan memanas, Jepang berencana menolak kunjungan Xi Jinping?
KONTAN.CO.ID - BEIJING. Kebijakan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe terkait Hong Kong dan meningkatnya pendangan negatif publik terhadap China membuat peluang kunjungan Presiden China Xi Jinping ke Tokyo pada tahun ini bakal dibatalkan. Bulan lalu Jepang dilaporkan menolak untuk bergabung dengan empat sekutu Barat untuk mengutuk Beijing soal undang-undang keamanan nasional di Hong Kong. Baca Juga: Khawatir gelombang kedua corona, satu distrik di Beijing larang olahraga dan wisata