KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melorot 2,48% ke level 5.498,540 pada perdagangan akhir pekan lalu Jumat (6/30. Bila dihitung sejak awal tahun (year-to-date/ytd), IHSG sudah anjlok 12,72%. Meski begitu, pekan ini analis memperkirakan IHSG berpeluang kembali rebound. Baca Juga: Kerugian ekonomi Indonesia bisa capai Rp 127 triliun akibat virus corona Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana memperkirakan IHSG akan menguat pada pekan ini. Dari sisi teknikal, Herditya menilai IHSG saat ini sedang dalam persimpangan, dalam artian jika IHSG tembus level 5.288, maka arahnya bisa jatuh ke level 5.250.
IHSG anjlok di akhir pekan, simak proyeksinya untuk pekan ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melorot 2,48% ke level 5.498,540 pada perdagangan akhir pekan lalu Jumat (6/30. Bila dihitung sejak awal tahun (year-to-date/ytd), IHSG sudah anjlok 12,72%. Meski begitu, pekan ini analis memperkirakan IHSG berpeluang kembali rebound. Baca Juga: Kerugian ekonomi Indonesia bisa capai Rp 127 triliun akibat virus corona Analis MNC Sekuritas Herditya Wicaksana memperkirakan IHSG akan menguat pada pekan ini. Dari sisi teknikal, Herditya menilai IHSG saat ini sedang dalam persimpangan, dalam artian jika IHSG tembus level 5.288, maka arahnya bisa jatuh ke level 5.250.