KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona merah pada akhir pekan ini. IHSG melemah 0,63% pada perdagangan Jumat (4/10), akumulasi penurunan IHSG dalam sepekan mencapai 2,61% ke level 7.496,09. Equity Research Analyst Phintraco Sekuritas, Alrich Paskalis Tambolang, melihat IHSG breaklow support 7.500 diikuti pelebaran negative slope pada MACD, sehingga IHSG berpotensi melanjutkan pelemahan, menguji support 7.450 di Senin (7/10). Dari domestik, Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) September yang akan dirilis di Selasa (8/10) diperkirakan tetap dikisaran 124. Data IKK yang stabil memperkuat keyakinan konsumsi masyarakat masih terjaga, setelah Inflasi inti naik ke 2,09% year on year (yoy) pada September 2024 dari 2,02% yoy di Agustus 2024.
IHSG Berpotensi Melemah, Intip Proyeksinya untuk Awal Pekan Kedua Oktober 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona merah pada akhir pekan ini. IHSG melemah 0,63% pada perdagangan Jumat (4/10), akumulasi penurunan IHSG dalam sepekan mencapai 2,61% ke level 7.496,09. Equity Research Analyst Phintraco Sekuritas, Alrich Paskalis Tambolang, melihat IHSG breaklow support 7.500 diikuti pelebaran negative slope pada MACD, sehingga IHSG berpotensi melanjutkan pelemahan, menguji support 7.450 di Senin (7/10). Dari domestik, Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) September yang akan dirilis di Selasa (8/10) diperkirakan tetap dikisaran 124. Data IKK yang stabil memperkuat keyakinan konsumsi masyarakat masih terjaga, setelah Inflasi inti naik ke 2,09% year on year (yoy) pada September 2024 dari 2,02% yoy di Agustus 2024.
TAG: