KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Serangan infeksi virus corona belum menunjukkan tanda-tanda mereda di Tanah Air. Bahkan, kini Indonesia disebut sudah melampaui India sebagai pusat baru pandemi virus corona di Asia, dengan infeksi harian melebihi 40.000 selama dua hari berturut-turut. Para pejabat Indonesia, dilansir Nikkei Asia, sudah memperingatkan bahwa varian delta menyebar di luar Jawa, pulau terpadat di Indonesia. Negara dengan ekonomi terbesar di Asia Tenggara ini, pada Selasa (13/7/2021), melaporkan 47.899 infeksi baru. Ini jadi rekor tertinggi Indonesia, yang naik dari 40.427 pada hari sebelumnya.
Indonesia melampaui India, siap-siap jadi episentrum baru Covid-19 Asia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Serangan infeksi virus corona belum menunjukkan tanda-tanda mereda di Tanah Air. Bahkan, kini Indonesia disebut sudah melampaui India sebagai pusat baru pandemi virus corona di Asia, dengan infeksi harian melebihi 40.000 selama dua hari berturut-turut. Para pejabat Indonesia, dilansir Nikkei Asia, sudah memperingatkan bahwa varian delta menyebar di luar Jawa, pulau terpadat di Indonesia. Negara dengan ekonomi terbesar di Asia Tenggara ini, pada Selasa (13/7/2021), melaporkan 47.899 infeksi baru. Ini jadi rekor tertinggi Indonesia, yang naik dari 40.427 pada hari sebelumnya.