KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wacana lockdown disebut-sebut jadi salah satu pilihan untuk menekan penyebaran virus corona. Meski begitu, Ekonom Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia, Yusuf Rendy mengatakan, pemerintah perlu merancang secara hati-hati jika seandainya akan melakukan lockdown secara penuh. Ia mencontohkan, ketika Tiongkok melakukan lockdown, pemerintah siap memenuhi kebutuhan masyarakatnya. "Pertanyaannya, apakah pemerintah sekarang sudah siap melakukan hal itu," ujar Yusuf ketika dihubungi, Minggu (15/3). Baca Juga: Cegah corona, pemerintah desak masyarakat dan anak sekolah menahan diri
Ini yang perlu dilakukan pemerintah untuk cegah meluasnya wabah corona
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wacana lockdown disebut-sebut jadi salah satu pilihan untuk menekan penyebaran virus corona. Meski begitu, Ekonom Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia, Yusuf Rendy mengatakan, pemerintah perlu merancang secara hati-hati jika seandainya akan melakukan lockdown secara penuh. Ia mencontohkan, ketika Tiongkok melakukan lockdown, pemerintah siap memenuhi kebutuhan masyarakatnya. "Pertanyaannya, apakah pemerintah sekarang sudah siap melakukan hal itu," ujar Yusuf ketika dihubungi, Minggu (15/3). Baca Juga: Cegah corona, pemerintah desak masyarakat dan anak sekolah menahan diri