KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Setelah banyaknya volatilitas di pasar investasi pada kuartal II dan III-2020, memasuki kuartal IV-2020, pasar investasi diperkirakan masih memiliki banyak tantangan. Head of Business Development Division Henan Putihrai Development Reza Fahmi menilai saat ini memilih instrumen investasi, khususnya instrumen saham tidak akan semudah memilih produk untuk mengisi kulkas. Memang pada kuartal IV-2020 akan ada kecenderungan ekonomi pulih seiring efek low base pada kuartal II dan III. Namun, dari segi daya beli masyarakat dinilai Reza masih tetap rendah seiring tingkat pengangguran dan pergeseran consumer behaviour.
Instrumen reksadana bisa jadi pilihan di tengah ketidakpastian pasar investasi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Setelah banyaknya volatilitas di pasar investasi pada kuartal II dan III-2020, memasuki kuartal IV-2020, pasar investasi diperkirakan masih memiliki banyak tantangan. Head of Business Development Division Henan Putihrai Development Reza Fahmi menilai saat ini memilih instrumen investasi, khususnya instrumen saham tidak akan semudah memilih produk untuk mengisi kulkas. Memang pada kuartal IV-2020 akan ada kecenderungan ekonomi pulih seiring efek low base pada kuartal II dan III. Namun, dari segi daya beli masyarakat dinilai Reza masih tetap rendah seiring tingkat pengangguran dan pergeseran consumer behaviour.