KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan membuka aktivitas atau sekolah tatap muka pada Senin (30/8) pekan depan menjadi perhatian IKatan Dokter Indonesia (IDI). Pembukaan sekolah tatap muka ini akan dilakukan secara terbatas berdasarkan hasil uji coba yang telah dilakukan pada April 2021 yang lalu, sebaiknya ditunda dalam dua pekan - empat pekan lagi. Pembukaan sekolah tatap muka di wilyah DKI Jakarta ini dilakukan setelah pemerintah pusat menetapakan wilayah ini sebagai provinsi dengan Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 3.
Jakarta buka sekolah tatap muka Senin (30/8) depan, IDI: sebaiknya ditunda 2-4 minggu
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan membuka aktivitas atau sekolah tatap muka pada Senin (30/8) pekan depan menjadi perhatian IKatan Dokter Indonesia (IDI). Pembukaan sekolah tatap muka ini akan dilakukan secara terbatas berdasarkan hasil uji coba yang telah dilakukan pada April 2021 yang lalu, sebaiknya ditunda dalam dua pekan - empat pekan lagi. Pembukaan sekolah tatap muka di wilyah DKI Jakarta ini dilakukan setelah pemerintah pusat menetapakan wilayah ini sebagai provinsi dengan Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 3.