KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perubahan jajaran direksi dan komisaris bank-bank milik negara atau Himbara berpeluang terjadi. Sebab, agenda tersebut sudah tercantum menjadi salah satu agenda Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) masing-masing bank yang dijadwalkan pada awal Maret ini. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) telah mengawali padatnya agenda RUPST himbara pada akhir pekan kemarin. Di mana, pada RUPST tersebut, pemegang saham memutuskan mengganti komisaris independen Hendrikus Ivo dengan Haryo Baskoro Wicaksono yang sebelumnya menjabat sebagai komisaris PT Transportasi Gas Indonesia.
Jelang RUPST, Susunan Direksi dan Komisaris Himbara Berpeluang Berubah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perubahan jajaran direksi dan komisaris bank-bank milik negara atau Himbara berpeluang terjadi. Sebab, agenda tersebut sudah tercantum menjadi salah satu agenda Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) masing-masing bank yang dijadwalkan pada awal Maret ini. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) telah mengawali padatnya agenda RUPST himbara pada akhir pekan kemarin. Di mana, pada RUPST tersebut, pemegang saham memutuskan mengganti komisaris independen Hendrikus Ivo dengan Haryo Baskoro Wicaksono yang sebelumnya menjabat sebagai komisaris PT Transportasi Gas Indonesia.