KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati berkunjung ke Pusat Logistik Berikat (PLB) tekstil di daerah Sunter, Jakarta Utara, Jumat (4/10). Menkeu mengaku dirinya diminta secara langsung oleh Presiden RI Joko Widodo untuk meninjau PLB. Sebab, berdasarkan infomasi yang dihimpun presiden RI, Indonesia saat ini banjir impor tekstil dan produce tekstil (TPT). Baca Juga: Survei BI: Oktober kembali inflasi sebesar 0,02%
Jokowi minta Sri Mulyani inspeksi mendadak pusat logistik berikat tekstil, ada apa?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati berkunjung ke Pusat Logistik Berikat (PLB) tekstil di daerah Sunter, Jakarta Utara, Jumat (4/10). Menkeu mengaku dirinya diminta secara langsung oleh Presiden RI Joko Widodo untuk meninjau PLB. Sebab, berdasarkan infomasi yang dihimpun presiden RI, Indonesia saat ini banjir impor tekstil dan produce tekstil (TPT). Baca Juga: Survei BI: Oktober kembali inflasi sebesar 0,02%