KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kangean Energi Indonesia, Ltd (KEI) akan mengoperasikan kapal utility boat untuk mendukung operasi industri hulu migas di Blok Kangean, Madura, Jawa Timur. Perusahaan yang berada di bawah koordinasi Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) itu bakal mengoperasikan kapal utility buatan dalam negeri. Pasalnya, pembangunan kapal pembawa material dan logistik tersebut dikerjakan oleh putra-putri Indonesia dengan tingkat kandungan lokal (TKDN) hampir 100%. Baca Juga: SKK Migas Dorong Pemberian Insentif Hulu Migas Bagi Kontraktor
Kangean Energi Indonesia akan operasikan utility boat buatan dalam negeri tahun depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kangean Energi Indonesia, Ltd (KEI) akan mengoperasikan kapal utility boat untuk mendukung operasi industri hulu migas di Blok Kangean, Madura, Jawa Timur. Perusahaan yang berada di bawah koordinasi Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) itu bakal mengoperasikan kapal utility buatan dalam negeri. Pasalnya, pembangunan kapal pembawa material dan logistik tersebut dikerjakan oleh putra-putri Indonesia dengan tingkat kandungan lokal (TKDN) hampir 100%. Baca Juga: SKK Migas Dorong Pemberian Insentif Hulu Migas Bagi Kontraktor