KONTAN.CO.ID - CHICAGO. Varian Omicron yang sangat menular dari virus SARS-CoV-2 - bentuk paling umum yang dikenal sebagai BA.1 - sekarang menyumbang hampir semua infeksi virus corona secara global. Bahkan di beberapa negara, lonjakan dramatis dalam kasus COVID telah terjadi dan sudah mencapai puncaknya. Melansir Reuters, kini, para ilmuwan sekarang melacak peningkatan kasus Covid-19 yang disebabkan oleh sepupu dekat Omicron yang dikenal sebagai BA.2. Varian ini mulai mengungguli BA.1 di beberapa bagian Eropa dan Asia. Berikut ini adalah apa yang kita ketahui sejauh ini tentang subvarian baru:
Kasus yang Dipicu oleh Sepupu Omicron BA.2 Melonjak, Ilmuwan Waspada
KONTAN.CO.ID - CHICAGO. Varian Omicron yang sangat menular dari virus SARS-CoV-2 - bentuk paling umum yang dikenal sebagai BA.1 - sekarang menyumbang hampir semua infeksi virus corona secara global. Bahkan di beberapa negara, lonjakan dramatis dalam kasus COVID telah terjadi dan sudah mencapai puncaknya. Melansir Reuters, kini, para ilmuwan sekarang melacak peningkatan kasus Covid-19 yang disebabkan oleh sepupu dekat Omicron yang dikenal sebagai BA.2. Varian ini mulai mengungguli BA.1 di beberapa bagian Eropa dan Asia. Berikut ini adalah apa yang kita ketahui sejauh ini tentang subvarian baru: