KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun 2019 lalu, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menargetkan angka produksi batubara domestik sebesar 489 juta ton. Namun, realisasi produksi melesat jauh di atas target yakni 610 juta ton atau setara dengan 124,74% dari target dalam Rencana Kerja dan Anggaran Biaya (RKAB) Hal inilah yang mendorong Kementerian ESDM memutuskan untuk mengontrol produksi batubara domestik tahun ini menjadi 550 juta ton. Salah satu tujuan ‘kontrol’ produksi batubara ini dilakukan adalah untuk mengangkat harga batubara Global. Baca Juga: Pemerintah kontrol produksi batubara, ini jawaban INDY dan BUMI
Kata para analis atas kebijakan pemerintah mengontrol produksi barubara
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun 2019 lalu, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menargetkan angka produksi batubara domestik sebesar 489 juta ton. Namun, realisasi produksi melesat jauh di atas target yakni 610 juta ton atau setara dengan 124,74% dari target dalam Rencana Kerja dan Anggaran Biaya (RKAB) Hal inilah yang mendorong Kementerian ESDM memutuskan untuk mengontrol produksi batubara domestik tahun ini menjadi 550 juta ton. Salah satu tujuan ‘kontrol’ produksi batubara ini dilakukan adalah untuk mengangkat harga batubara Global. Baca Juga: Pemerintah kontrol produksi batubara, ini jawaban INDY dan BUMI