KONTAN.CO.ID - Keputusan CEO Berkshire Hathaway, Warren Buffett, keluar dari saham maskapai penerbangan menjadi sebuah wake up call bagi para investor. Keputusan Buffett ini merupakan hal yang tidak biasa bagi investor jangka panjang seperti Buffett. Mengutip CNBC, Selasa (5/5), saham maskapai penerbangan Amerika Serikat (AS) dijual pada hari perdagangan karena para investor mengetahui bahwa Buffett mengatakan Berkshire Hathaway melepas posisi terbesarnya di American, Delta, Southwest and United karena kurangnya permintaan perjalanan di tengah pandemi virus corona. Baca Juga: Warren Buffett pegang tunai Rp 2.000 triliun, tapi tak masuk pasar karena alasan ini
Keluarnya Warren Buffett dari saham maskapai merupakan wake-up call bagi investor
KONTAN.CO.ID - Keputusan CEO Berkshire Hathaway, Warren Buffett, keluar dari saham maskapai penerbangan menjadi sebuah wake up call bagi para investor. Keputusan Buffett ini merupakan hal yang tidak biasa bagi investor jangka panjang seperti Buffett. Mengutip CNBC, Selasa (5/5), saham maskapai penerbangan Amerika Serikat (AS) dijual pada hari perdagangan karena para investor mengetahui bahwa Buffett mengatakan Berkshire Hathaway melepas posisi terbesarnya di American, Delta, Southwest and United karena kurangnya permintaan perjalanan di tengah pandemi virus corona. Baca Juga: Warren Buffett pegang tunai Rp 2.000 triliun, tapi tak masuk pasar karena alasan ini