KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Puan Maharani meminta Sekretariat Jenderal (Setjen) DPR untuk mengevaluasi fasilitas isolasi mandiri di hotel bagi anggota dewan dan pegawai. Puan menilai, kebijakan terkait fasilitas tersebut belum diperlukan. "Melihat kondisi saat ini, penyediaan fasilitas isolasi terpusat khusus karyawan, perangkat, maupun anggota DPR belum perlu dilakukan," kata Puan, dalam keterangan tertulis, Jumat (30/7/2021). Politisi PDI-P itu meminta Setjen DPR untuk berkoordinasi dengan Satuan Tugas Penanganan Covid-19 serta fasilitas kesehatan dan fasilitas umum lain yang menyediakan isolasi terpusat.
Ketua DPR Puan Maharani respons soal isolasi khusus anggota dewan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Puan Maharani meminta Sekretariat Jenderal (Setjen) DPR untuk mengevaluasi fasilitas isolasi mandiri di hotel bagi anggota dewan dan pegawai. Puan menilai, kebijakan terkait fasilitas tersebut belum diperlukan. "Melihat kondisi saat ini, penyediaan fasilitas isolasi terpusat khusus karyawan, perangkat, maupun anggota DPR belum perlu dilakukan," kata Puan, dalam keterangan tertulis, Jumat (30/7/2021). Politisi PDI-P itu meminta Setjen DPR untuk berkoordinasi dengan Satuan Tugas Penanganan Covid-19 serta fasilitas kesehatan dan fasilitas umum lain yang menyediakan isolasi terpusat.