KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja sejumlah emiten properti pada kuartal I 2024 tercatat masih ciamik. Hal ini terjadi lantaran Bank Indonesia (BI) masih konsisten menahan suku bunga di level 6% pada tiga bulan pertama tahun ini. PT Ciputra Development Tbk (CTRA) mencatat penjualan dan pendapatan usaha sebesar Rp 2,31 triliun di kuartal I 2024, naik 8,69% secara tahunan alias year on year (yoy) dari sebelumnya Rp 2,13 triliun. Laba periode berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp 483,39 miliar di kuartal I 2024, naik 17,08% yoy dari Rp 412,86 miliar.
Kinerja Emiten Properti Masih Cerah pada Kuartal I-2024, Simak Rekomendasi Analis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja sejumlah emiten properti pada kuartal I 2024 tercatat masih ciamik. Hal ini terjadi lantaran Bank Indonesia (BI) masih konsisten menahan suku bunga di level 6% pada tiga bulan pertama tahun ini. PT Ciputra Development Tbk (CTRA) mencatat penjualan dan pendapatan usaha sebesar Rp 2,31 triliun di kuartal I 2024, naik 8,69% secara tahunan alias year on year (yoy) dari sebelumnya Rp 2,13 triliun. Laba periode berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp 483,39 miliar di kuartal I 2024, naik 17,08% yoy dari Rp 412,86 miliar.