KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Agung Sedayu Group dan Salim Group tengah berkolaborasi membangun Urban Farm yang menjadi paduan wisata kuliner dan ruang kreatif yang ramah lingkungan. Kehadiran Urban Farm diyakini akan menjawab kebutuhan masyarakat akan ruang terbuka komunal yang berfungsi sebagai wadah kreativitas dan mendorong gerakan anak muda agar bisa berkegiatan secara sehat dan kolaboratif. Urban Farm menjadi destinasi kuliner dan hijaunya alam dan menjadi lokasi edukasi lingkungan hidup. Energi anak muda untuk bisa memberikan yang baik untuk bumi dalam hal berkolaborasi dengan alam serta kreativitasnya, diharapkan akan menjadi warisan generasi selanjutnya.
Kolaborasi Agung Sedayu dan Salim grup bangun urban farm jadi tempat wisata kuliner
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Agung Sedayu Group dan Salim Group tengah berkolaborasi membangun Urban Farm yang menjadi paduan wisata kuliner dan ruang kreatif yang ramah lingkungan. Kehadiran Urban Farm diyakini akan menjawab kebutuhan masyarakat akan ruang terbuka komunal yang berfungsi sebagai wadah kreativitas dan mendorong gerakan anak muda agar bisa berkegiatan secara sehat dan kolaboratif. Urban Farm menjadi destinasi kuliner dan hijaunya alam dan menjadi lokasi edukasi lingkungan hidup. Energi anak muda untuk bisa memberikan yang baik untuk bumi dalam hal berkolaborasi dengan alam serta kreativitasnya, diharapkan akan menjadi warisan generasi selanjutnya.