KONTAN.CO.ID - Deutsche Bank melakukan riset lima tahunan untuk mengetahui kualitas hidup di puluhan kota dari seluruh negara dunia. Mengutip dbresearch.com, riset Deutsche Bank berjudul Mapping The World's Prices 2019 menjadikan 56 kota besar sebagai objek yang diamati, termasuk Ibu Kota Indonesia, Jakarta. Lalu, ada di posisi berapakah Jakarta? Sebelum ke sana, simak dulu indikator penelitian Deutsche Bank.
Kualitas hidup di 56 kota dunia, berikut posisi Jakarta
KONTAN.CO.ID - Deutsche Bank melakukan riset lima tahunan untuk mengetahui kualitas hidup di puluhan kota dari seluruh negara dunia. Mengutip dbresearch.com, riset Deutsche Bank berjudul Mapping The World's Prices 2019 menjadikan 56 kota besar sebagai objek yang diamati, termasuk Ibu Kota Indonesia, Jakarta. Lalu, ada di posisi berapakah Jakarta? Sebelum ke sana, simak dulu indikator penelitian Deutsche Bank.