KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepanjang semester I-2020, penjualan bersih PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk (HMSP) turun 11,8% year on year (yoy), dari Rp 50,72 triliun menjadi Rp 44,73 triliun. Penurunan top line pada paruh pertama tahun ini lebih disebabkan oleh merosotnya penjualan pada kuartal II-2020. Dengan membandingkan laporan keuangan HMSP per Juni 2020 yang dirilis, Kamis (23/7) dengan laporan keuangan HMSP per Maret 2020, penjualan pada triwulan kedua tahun ini merosot hingga 21,81% yoy menjadi Rp 21,04 triliun. Padahal, pada kuartal II-2019, HMSP masih membukukan penjualan Rp 26,91 triliun. Baca Juga: Lowongan kerja 2020 PT BIMA (Anak perusahaan BUMN Pelindo III Group)
Laba HM Sampoerna (HMSP) anjlok 55,09% pada kuartal II 2020
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepanjang semester I-2020, penjualan bersih PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk (HMSP) turun 11,8% year on year (yoy), dari Rp 50,72 triliun menjadi Rp 44,73 triliun. Penurunan top line pada paruh pertama tahun ini lebih disebabkan oleh merosotnya penjualan pada kuartal II-2020. Dengan membandingkan laporan keuangan HMSP per Juni 2020 yang dirilis, Kamis (23/7) dengan laporan keuangan HMSP per Maret 2020, penjualan pada triwulan kedua tahun ini merosot hingga 21,81% yoy menjadi Rp 21,04 triliun. Padahal, pada kuartal II-2019, HMSP masih membukukan penjualan Rp 26,91 triliun. Baca Juga: Lowongan kerja 2020 PT BIMA (Anak perusahaan BUMN Pelindo III Group)