KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten produsen pakan unggas dan peternakan ayam PT Malindo Feedmill Tbk (MAIN) membukukan pertumbuhan pendapatan 26% secara tahunan menjadi Rp 3,87 triliun pada semester I-2019. Pada paruh pertama tahun lalu, perusahaan ini mencatatkan pendapatan Rp 3,07 triliun. Pertumbuhan paling besar ditorehkan oleh segmen pakan yang berkontribusi 65,4% terhadap total pendapatan MAIN. Bisnis pakan tumbuh 33,6% secara year on year (yoy), dari Rp 1,9 triliun menjadi Rp 2,53 triliun. Baca Juga: Saham JPFA jadi top gainers di LQ45 pada perdagangan Kamis, bagaimana hari ini?
Malindo Feedmill (MAIN) bukukan kenaikan pendapatan 26%, begini rekomendasi analis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten produsen pakan unggas dan peternakan ayam PT Malindo Feedmill Tbk (MAIN) membukukan pertumbuhan pendapatan 26% secara tahunan menjadi Rp 3,87 triliun pada semester I-2019. Pada paruh pertama tahun lalu, perusahaan ini mencatatkan pendapatan Rp 3,07 triliun. Pertumbuhan paling besar ditorehkan oleh segmen pakan yang berkontribusi 65,4% terhadap total pendapatan MAIN. Bisnis pakan tumbuh 33,6% secara year on year (yoy), dari Rp 1,9 triliun menjadi Rp 2,53 triliun. Baca Juga: Saham JPFA jadi top gainers di LQ45 pada perdagangan Kamis, bagaimana hari ini?