KONTAN.CO.ID - HELSINKI. Finlandia semakin dekat menuju keanggotaan NATO setelah pada hari Rabu (20/4) kelompok utama parlemen memberikan dukungan untuk bergabung ke dalam beberapa aliansi militer sebagai respons atas invasi Rusia ke Ukraina. Partai Sosial Demokrat yang mendukung Perdana Menteri Sanna Marin memang tidak menyebut NATO dalam pernyataannya, namun memastikan bahwa pihaknya memberi dukungan untuk bergabung dengan aliansi militer. "Jelas bahwa tindakan Rusia telah membawa Finlandia beberapa langkah lebih dekat ke keselarasan militer yang diperlukan," kata Pemimpin kelompok Sosial Demokrat Antti Lindtman, seperti dikutip Reuters.
Mendapat Lampu Hijau dari Parlemen, Finlandia Selangkah Lagi Menuju NATO
KONTAN.CO.ID - HELSINKI. Finlandia semakin dekat menuju keanggotaan NATO setelah pada hari Rabu (20/4) kelompok utama parlemen memberikan dukungan untuk bergabung ke dalam beberapa aliansi militer sebagai respons atas invasi Rusia ke Ukraina. Partai Sosial Demokrat yang mendukung Perdana Menteri Sanna Marin memang tidak menyebut NATO dalam pernyataannya, namun memastikan bahwa pihaknya memberi dukungan untuk bergabung dengan aliansi militer. "Jelas bahwa tindakan Rusia telah membawa Finlandia beberapa langkah lebih dekat ke keselarasan militer yang diperlukan," kata Pemimpin kelompok Sosial Demokrat Antti Lindtman, seperti dikutip Reuters.