KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dalam laporan keuangan 2019, PT Pelayaran Tempuran Emas Tbk (TMAS) membukukan modal kerja negatif. Tercatat kas neto digunakan untuk aktivitas pendanaan minus Rp 232,17 miliar. Marthalia Vigita, Sektetaris PT Temas Tbk mengatakan, pengaruh modal kerja negatif tersebut tidak terlalu signifikan terhadap kegiatan operasional TMAS. Sebab, sambungnya, kas yang dihasilkan dari penerimaan pelanggan dapat mencukupi untuk membayar beban operasional perusahaan ini. Baca Juga: Volume muatan Temas (TMAS) turun 20% akibat pandemi virus corona
Modal kerja TMAS negatif, bagaimana pengaruhnya terhadap kinerja perusahaan?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dalam laporan keuangan 2019, PT Pelayaran Tempuran Emas Tbk (TMAS) membukukan modal kerja negatif. Tercatat kas neto digunakan untuk aktivitas pendanaan minus Rp 232,17 miliar. Marthalia Vigita, Sektetaris PT Temas Tbk mengatakan, pengaruh modal kerja negatif tersebut tidak terlalu signifikan terhadap kegiatan operasional TMAS. Sebab, sambungnya, kas yang dihasilkan dari penerimaan pelanggan dapat mencukupi untuk membayar beban operasional perusahaan ini. Baca Juga: Volume muatan Temas (TMAS) turun 20% akibat pandemi virus corona