KONTAN.CO.ID - KUALA LUMPUR. Jho Low, buronan yang dipandang sebagai dalang di balik skandal korupsi 1MDB di Malaysia, berulang kali mencari kesepakatan dengan pemerintahan Mahathir Mohamad. Dalam rekaman audio yang disiarkan Al-Jazeera, ia menawarkan kerja sama dengan pemerintahan Mahathir terkait kasus korupsi yang membelit perdana menteri sebelumnya, Najib Razak. Rekaman itu adalah bagian dari dokumenter tentang Low yang dirilis pada hari Senin. Al-Jazeera mengatakan rekaman tersebut menangkap percakapan Low dengan pejabat di pemerintahan mantan perdana menteri Mahathir sejak ia berkuasa dalam pemilihan Mei 2018 hingga November tahun di tahun yang sama.
Otak kasus 1MDB pernah tawarkan kerja sama ke Mahathir untuk memenjarakan Najib Razak
KONTAN.CO.ID - KUALA LUMPUR. Jho Low, buronan yang dipandang sebagai dalang di balik skandal korupsi 1MDB di Malaysia, berulang kali mencari kesepakatan dengan pemerintahan Mahathir Mohamad. Dalam rekaman audio yang disiarkan Al-Jazeera, ia menawarkan kerja sama dengan pemerintahan Mahathir terkait kasus korupsi yang membelit perdana menteri sebelumnya, Najib Razak. Rekaman itu adalah bagian dari dokumenter tentang Low yang dirilis pada hari Senin. Al-Jazeera mengatakan rekaman tersebut menangkap percakapan Low dengan pejabat di pemerintahan mantan perdana menteri Mahathir sejak ia berkuasa dalam pemilihan Mei 2018 hingga November tahun di tahun yang sama.