KONTAN.CO.ID - STOCKHOLM. Ekonom David Card, Joshua Angrist, dan Guido Imbens memenangkan Hadiah Nobel Ekonomi 2021, Komite Nobel mengumumkan pada Senin (11/10). Mereka memelopori "eksperimen alami" untuk menunjukkan dampak ekonomi dunia nyata di berbagai bidang, mulai dari sektor makanan cepat saji AS hingga migrasi dari Kuba di era Castro. "Penelitian mereka secara substansial meningkatkan kemampuan kita untuk menjawab pertanyaan kausal kunci, yang telah sangat bermanfaat bagi masyarakat," kata Peter Fredriksson, Chair of Economic Sciences Prize Committee, seperti dikutip Reuters.
Pelopori eksperimen alami, tiga ekonom ini raih Nobel Ekonomi 2021
KONTAN.CO.ID - STOCKHOLM. Ekonom David Card, Joshua Angrist, dan Guido Imbens memenangkan Hadiah Nobel Ekonomi 2021, Komite Nobel mengumumkan pada Senin (11/10). Mereka memelopori "eksperimen alami" untuk menunjukkan dampak ekonomi dunia nyata di berbagai bidang, mulai dari sektor makanan cepat saji AS hingga migrasi dari Kuba di era Castro. "Penelitian mereka secara substansial meningkatkan kemampuan kita untuk menjawab pertanyaan kausal kunci, yang telah sangat bermanfaat bagi masyarakat," kata Peter Fredriksson, Chair of Economic Sciences Prize Committee, seperti dikutip Reuters.