KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gubernur Provinsi DKI Jakarta Anies Baswedan mengumumkan penutupan sekolah di lingkungan DKI Jakarta, Sabtu (14/3) di Baliakota, Jakarta Pusat. Keputusan itu dilakukan setelah jajaran Pemprov DKI Jakarta menggelar rapat dengan berbagai pihak, antara lain Ikatan Dokter Indonesia DKI Jakarta, Ikatan Dokter Anak, dan pimpinan WHO Indonesia yang mengikuti rapat secara jarak jauh (teleconference). Baca Juga: Wali kota tetapkan Solo kejadian luar biasa (KLB) virus corona
Pemprov DKI Jakarta menutup sekolah mulai Senin (16/3), ujian ditunda!
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gubernur Provinsi DKI Jakarta Anies Baswedan mengumumkan penutupan sekolah di lingkungan DKI Jakarta, Sabtu (14/3) di Baliakota, Jakarta Pusat. Keputusan itu dilakukan setelah jajaran Pemprov DKI Jakarta menggelar rapat dengan berbagai pihak, antara lain Ikatan Dokter Indonesia DKI Jakarta, Ikatan Dokter Anak, dan pimpinan WHO Indonesia yang mengikuti rapat secara jarak jauh (teleconference). Baca Juga: Wali kota tetapkan Solo kejadian luar biasa (KLB) virus corona