KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bakrie Sumatera Plantations Tbk (UNSP) masih membukukan kinerja yang kurang menggembirakan. Meskipun perolehan pendapatan naik, kinerja bottom line mereka sampai September 2019 masih merugi sebesar Rp 186,25 miliar. Melansir laporan keuangan UNSP di periode ketiga tahun ini, perusahaan membukukan penjualan tumbuh 32,4% yoy menjadi Rp 1,42 triliun. Adapun kontribusi paling besar dari segmen sawit dan turunannya sebesar Rp 728,36 miliar. Baca Juga: Eks Aset Domba Mas Menopang Kinerja Bakrie Sumatera Plantations (UNSP)
Pendapatan Bakrie Sumatera (UNSP) naik signifikan, tapi masih catatkan rugi bersih
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bakrie Sumatera Plantations Tbk (UNSP) masih membukukan kinerja yang kurang menggembirakan. Meskipun perolehan pendapatan naik, kinerja bottom line mereka sampai September 2019 masih merugi sebesar Rp 186,25 miliar. Melansir laporan keuangan UNSP di periode ketiga tahun ini, perusahaan membukukan penjualan tumbuh 32,4% yoy menjadi Rp 1,42 triliun. Adapun kontribusi paling besar dari segmen sawit dan turunannya sebesar Rp 728,36 miliar. Baca Juga: Eks Aset Domba Mas Menopang Kinerja Bakrie Sumatera Plantations (UNSP)