KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia memprediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2020 akan kembali turun. Hal ini salah satunya disebabkan oleh faktor eksternal. Menurut Direktur Eksekutif CORE Indonesia Mohammad Faisal, potensi pertumbuhan ekonomi pada 2020 hanya ada di kisaran 4,9% - 5,1%. Bahkan, pertumbuhan ekonomi ini diramalkan akan lebih rendah dibandingkan capaian 2019. Baca Juga: Bank Danamon (BDMN) hanya pasang target kredit single digit di 2020, ini penyebabnya
Pertumbuhan ekonomi Indonesia di 2020 diprediksi turun 4,9%-5,1%, ini penyebabnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia memprediksi pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2020 akan kembali turun. Hal ini salah satunya disebabkan oleh faktor eksternal. Menurut Direktur Eksekutif CORE Indonesia Mohammad Faisal, potensi pertumbuhan ekonomi pada 2020 hanya ada di kisaran 4,9% - 5,1%. Bahkan, pertumbuhan ekonomi ini diramalkan akan lebih rendah dibandingkan capaian 2019. Baca Juga: Bank Danamon (BDMN) hanya pasang target kredit single digit di 2020, ini penyebabnya