KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perbankan mengandalkan paltform digital untuk tetap dapat mengucurkan kredit selama pandemi. Empat bank himpunan bank milik negara (Himbara) misalnya akhir pekan lalu meluncurkan platform DigiKU. DigiKU merupakan platform yang diluncurkan untuk membidik pelaku UMKM untuk dapat tambahan modal hingga Rp 20 juta dengan tenor hingga 12 bulan. Proses permohonan secara digital bisa dilakukan hanya dalam 15 menit saja. Baca Juga: Makin membaik, MTF salurkan pembiayaan Rp 527 miliar selama bulan Juni
Platform digital banking bakal jadi andalan perbankan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perbankan mengandalkan paltform digital untuk tetap dapat mengucurkan kredit selama pandemi. Empat bank himpunan bank milik negara (Himbara) misalnya akhir pekan lalu meluncurkan platform DigiKU. DigiKU merupakan platform yang diluncurkan untuk membidik pelaku UMKM untuk dapat tambahan modal hingga Rp 20 juta dengan tenor hingga 12 bulan. Proses permohonan secara digital bisa dilakukan hanya dalam 15 menit saja. Baca Juga: Makin membaik, MTF salurkan pembiayaan Rp 527 miliar selama bulan Juni