KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepanjang bulan lalu perdagangan global masih lesu akibat perekonomian yang belum pulih karena virus corona. Alhasil impor dalam negeri diprediksi turun, begitu juga dengan kinerja ekspor. Proyeksi sejumlah ekonom, virus corona membuat neraca dagang Februari 2020 bisa goyang bahkan ke depan lanjut defisit. Baca Juga: Pemerintah didesak segera menetapkan standar dan nomenklatur bahan bakar nabati
Proyeksi sejumlah ekonom terhadap neraca dagang Februari setelah ada wabah corona
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepanjang bulan lalu perdagangan global masih lesu akibat perekonomian yang belum pulih karena virus corona. Alhasil impor dalam negeri diprediksi turun, begitu juga dengan kinerja ekspor. Proyeksi sejumlah ekonom, virus corona membuat neraca dagang Februari 2020 bisa goyang bahkan ke depan lanjut defisit. Baca Juga: Pemerintah didesak segera menetapkan standar dan nomenklatur bahan bakar nabati