KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Polisi telah menetapkan 14 perusahaan sebagai tersangka kebakaran hutan dan lahan ( karhutla), per Selasa (24/9). Sebelumnya, data per Senin (23/9) menunjukkan terdapat sembilan perusahaan yang berstatus tersangka. "Jumlah tersangka 323 orang, 14 korporasi sudah ditetapkan sebagai tersangka," kata Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigjen (Pol) Dedi Prasetyo di Gedung Humas Mabes Polri, Jakarta Selatan, Selasa (24/9). Baca Juga: Bicara di KTT PBB, Greta Thunberg (16 thn): Kami tak akan memaafkan Anda
Sampai hari ini, 14 perusahaan jadi tersangka kebakaran hutan dan lahan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Polisi telah menetapkan 14 perusahaan sebagai tersangka kebakaran hutan dan lahan ( karhutla), per Selasa (24/9). Sebelumnya, data per Senin (23/9) menunjukkan terdapat sembilan perusahaan yang berstatus tersangka. "Jumlah tersangka 323 orang, 14 korporasi sudah ditetapkan sebagai tersangka," kata Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigjen (Pol) Dedi Prasetyo di Gedung Humas Mabes Polri, Jakarta Selatan, Selasa (24/9). Baca Juga: Bicara di KTT PBB, Greta Thunberg (16 thn): Kami tak akan memaafkan Anda