KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah melalui Kementerian Kesehatan menyiapkan skenario menghadapi jika tren kasus terus melonjak yang membuat keterisian tempat tidur rumah sakit untuk penanganan pasien Covid-19 semakin memburuk. "Kami sudah membuat skenario ke depan dibuat dua minggu yang lalu menghitung kira-kira berapa yang harus kita tambah kalau kasusnya memburuk 30% dari sekarang dan sangat memburuk 60% dari sekarang, berapa kekurangan rumah sakit," jelas Menteri Kesehatan (Menkes)a Budi Gunadi Sadikin saat Rapat Kerja bersama Komisi IX DPR RI, Selasa (13/7). Dalam paparannya, Budi mengungkapkan jika kondisi kasus memburuk sampai 30% dalam jangka waktu dua minggu ke depan maka, situasi yang berat pada rumah sakit diperkirakan akan dirasakan di daerah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan DKI Jakarta.
Siapkan strategi jika keterisian RS memburuk, Menkes: Yogyakarta dan DKI terberat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah melalui Kementerian Kesehatan menyiapkan skenario menghadapi jika tren kasus terus melonjak yang membuat keterisian tempat tidur rumah sakit untuk penanganan pasien Covid-19 semakin memburuk. "Kami sudah membuat skenario ke depan dibuat dua minggu yang lalu menghitung kira-kira berapa yang harus kita tambah kalau kasusnya memburuk 30% dari sekarang dan sangat memburuk 60% dari sekarang, berapa kekurangan rumah sakit," jelas Menteri Kesehatan (Menkes)a Budi Gunadi Sadikin saat Rapat Kerja bersama Komisi IX DPR RI, Selasa (13/7). Dalam paparannya, Budi mengungkapkan jika kondisi kasus memburuk sampai 30% dalam jangka waktu dua minggu ke depan maka, situasi yang berat pada rumah sakit diperkirakan akan dirasakan di daerah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan DKI Jakarta.