KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) mengumumkan lima emiten infrastruktur pelat merah bakal melakukan buyback yaitu PT Waskita Karya Tbk (WSKT), PT Wijaya Karya Tbk (WIKA), PT PP Tbk (PTPP), PT Jasa Marga Tbk (JSMR) dan PT Adhi Karya Tbk (ADHI). Kepala Riset Praus Capital Alfred Nainggolan mengatakan emiten perlu memperhatikan kemampuan operasional dalam melakukan buyback. Seperti kemampuan kas untuk kebutuhan operasional dalam 3-6 bulan ke depan serta asal dana buyback perlu diperhatikan bukan berasal dari utang. Baca Juga: Buyback saham jadi katalis positif bagi IHSG
Simak kemampuan keuangan lima emiten konstruksi BUMN yang akan lakukan buyback
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) mengumumkan lima emiten infrastruktur pelat merah bakal melakukan buyback yaitu PT Waskita Karya Tbk (WSKT), PT Wijaya Karya Tbk (WIKA), PT PP Tbk (PTPP), PT Jasa Marga Tbk (JSMR) dan PT Adhi Karya Tbk (ADHI). Kepala Riset Praus Capital Alfred Nainggolan mengatakan emiten perlu memperhatikan kemampuan operasional dalam melakukan buyback. Seperti kemampuan kas untuk kebutuhan operasional dalam 3-6 bulan ke depan serta asal dana buyback perlu diperhatikan bukan berasal dari utang. Baca Juga: Buyback saham jadi katalis positif bagi IHSG