KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) masuk ke dalam daftar perusahaan terbesar di dunia versi majalah Forbes dan menduduki peringkat 307 dunia. BRI menempati peringkat teratas di antara perusahaan Indonesia yang masuk daftar tersebut, adapun 7 perusahaan lain tersebut secara berturut-turut adalah PT Mandiri Tbk (418), PT Bank Central Asia Tbk (462), PT Telkom Indonesia Tbk (787), PT Bank Negera Indonesia Tbk (930), PT Bayan Resources Tbk (983), PT Adaro Energy Tbk (1.393), dan PT Garuda Indonesia Tbk (1.572). Indikator penilaian dari Forbes The Global 2000 ini berdasarkan empat komponen, yakni penjualan (sales), laba (profit), aset (assets), dan nilai pasar (market value) perusahaan terkait.
Strategi Bank Rakyat Indonesia (BBRI) Jadi Perusahaan Terbesar Indonesia Versi Forbes
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) masuk ke dalam daftar perusahaan terbesar di dunia versi majalah Forbes dan menduduki peringkat 307 dunia. BRI menempati peringkat teratas di antara perusahaan Indonesia yang masuk daftar tersebut, adapun 7 perusahaan lain tersebut secara berturut-turut adalah PT Mandiri Tbk (418), PT Bank Central Asia Tbk (462), PT Telkom Indonesia Tbk (787), PT Bank Negera Indonesia Tbk (930), PT Bayan Resources Tbk (983), PT Adaro Energy Tbk (1.393), dan PT Garuda Indonesia Tbk (1.572). Indikator penilaian dari Forbes The Global 2000 ini berdasarkan empat komponen, yakni penjualan (sales), laba (profit), aset (assets), dan nilai pasar (market value) perusahaan terkait.