KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump, yang mengumumkan bulan lalu bahwa kesepakatan perdagangan Fase 1 dengan China akan ditandatangani pada 15 Januari, mengatakan pada hari Kamis bahwa perjanjian tersebut dapat ditandatangani "segera sesudahnya." Mengutip Reuters, Jumat (10/1), dalam sebuah wawancara dengan afiliasi TV ABC di Toledo, Ohio, Trump mengatakan: "Kami akan menandatangani pada 15 Januari - saya pikir itu akan menjadi 15 Januari, tetapi segera setelah itu, tapi saya pikir 15 Januari - masalah besar dengan China," ujar Trump. Baca Juga: Trump bersedia menunggu penyelesaian kesepakatan dengan China pasca pemilu 2020
Trump berharap kesepakatan dagang dengan China segera ditekan setelah 15 Januari
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump, yang mengumumkan bulan lalu bahwa kesepakatan perdagangan Fase 1 dengan China akan ditandatangani pada 15 Januari, mengatakan pada hari Kamis bahwa perjanjian tersebut dapat ditandatangani "segera sesudahnya." Mengutip Reuters, Jumat (10/1), dalam sebuah wawancara dengan afiliasi TV ABC di Toledo, Ohio, Trump mengatakan: "Kami akan menandatangani pada 15 Januari - saya pikir itu akan menjadi 15 Januari, tetapi segera setelah itu, tapi saya pikir 15 Januari - masalah besar dengan China," ujar Trump. Baca Juga: Trump bersedia menunggu penyelesaian kesepakatan dengan China pasca pemilu 2020