KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Sebuah tweet yang diunggah oleh Menteri Luar Negeri AS Mike Pompeo telah menimbulkan spekulasi mengenai apakah ia mencoba mengirim pesan khusus kepada pemerintah China. Melansir BBC, Pompeo memposting foto di akun pribadinya tentang anjingnya Mercer, dikelilingi oleh "semua mainan favoritnya". Mainan yang berada di tengah adalah boneka Winnie the Pooh. Tweet itu telah menyulut perhatian signifikan mengingat Winnie the Pooh adalah nama panggilan yang menghina bagi Presiden China Xi Jinping.
Unggah foto anjing dan Winnie the Pooh, Menlu AS dituding mengejek Xi Jinping
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Sebuah tweet yang diunggah oleh Menteri Luar Negeri AS Mike Pompeo telah menimbulkan spekulasi mengenai apakah ia mencoba mengirim pesan khusus kepada pemerintah China. Melansir BBC, Pompeo memposting foto di akun pribadinya tentang anjingnya Mercer, dikelilingi oleh "semua mainan favoritnya". Mainan yang berada di tengah adalah boneka Winnie the Pooh. Tweet itu telah menyulut perhatian signifikan mengingat Winnie the Pooh adalah nama panggilan yang menghina bagi Presiden China Xi Jinping.