KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Kereta Commuter Indonesia mencatat jumlah pengguna KRL pada hari kedua lebaran hingga pukul 18.00 WIB adalah sejumlah 83.125 penumpang. Sementara pada hari pertama lebaran pengguna KRL mencapai 60.457. Jumlah ini turun sekitar 90% dibanding tahun-tahun sebelumnya dimana pada hari kedua lebaran tahun 2019 PT KCI melayani 629.983 pengguna dan pada tahun 2018 melayani 749.332 pengguna. VP Corporate Communications PT KCI Anne Purba menjelaskan, penurunan ini sejalan dengan upaya bersama untuk mengurangi mobilitas yang tidak perlu dan kebijakan #TidakMudik #TidakPiknik pada lebaran kali karena masih dalam situasi Pandemi Covid-19. Baca Juga: Ini strategi Summarecon Agung (SMRA) beroperasi pada fase new normal
Usai libur Lebaran, KRL kembali beroperasi sesuai PSBB mulai 26 Mei
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Kereta Commuter Indonesia mencatat jumlah pengguna KRL pada hari kedua lebaran hingga pukul 18.00 WIB adalah sejumlah 83.125 penumpang. Sementara pada hari pertama lebaran pengguna KRL mencapai 60.457. Jumlah ini turun sekitar 90% dibanding tahun-tahun sebelumnya dimana pada hari kedua lebaran tahun 2019 PT KCI melayani 629.983 pengguna dan pada tahun 2018 melayani 749.332 pengguna. VP Corporate Communications PT KCI Anne Purba menjelaskan, penurunan ini sejalan dengan upaya bersama untuk mengurangi mobilitas yang tidak perlu dan kebijakan #TidakMudik #TidakPiknik pada lebaran kali karena masih dalam situasi Pandemi Covid-19. Baca Juga: Ini strategi Summarecon Agung (SMRA) beroperasi pada fase new normal