KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito menjawab pertanyaan dari awak media mengenai kemungkinan vaksinasi lansia secara door to door atau dari rumah ke rumah. Menurutnya, vaksinasi Covid-19 untuk lansia saat ini hanya dapat dilakukan di fasilitas kesehatan. "Untuk saat ini vaksinasi hanya dapat dilakukan di fasilitas kesehatan baik itu di Puskesmas maupun di rumah sakit," kata Wiku dalam konferensi pers yang ditayangkan YouTube Sekretariat Presiden, Selasa (23/2/2021). Wiku menyebut, pemerintah terus melakukan sosialisasi program vaksinasi bagi lansia melalui berbagai media. Program vaksinasi lansia dilaksanakan lewat dua mekanisme.
Vaksinasi Covid-19 lansia bisa digelar door to door? Begini penjelasan Satgas
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito menjawab pertanyaan dari awak media mengenai kemungkinan vaksinasi lansia secara door to door atau dari rumah ke rumah. Menurutnya, vaksinasi Covid-19 untuk lansia saat ini hanya dapat dilakukan di fasilitas kesehatan. "Untuk saat ini vaksinasi hanya dapat dilakukan di fasilitas kesehatan baik itu di Puskesmas maupun di rumah sakit," kata Wiku dalam konferensi pers yang ditayangkan YouTube Sekretariat Presiden, Selasa (23/2/2021). Wiku menyebut, pemerintah terus melakukan sosialisasi program vaksinasi bagi lansia melalui berbagai media. Program vaksinasi lansia dilaksanakan lewat dua mekanisme.