KONTAN.CO.ID - GDANSK. Laga Villarreal vs Man United akan tersaji pada final Liga Europa. Manchester United akan memainkan final piala pertama dalam tiga tahun menghadapi Villarreal pada Kamis (27/5) pukul 02.00 WIB. Pemenang Liga Europa Unai Emery akan memimpin tim Villarreal ke pertarungan melawan Manchester United. Saat mampu mengamankan gelar, maka Submarine dapat melakukan kualifikasi Liga Champions. The Yellow Submarine mengalahkan mantan tim Emery, Arsenal di semifinal untuk menghadapi raksasa Manchester United di final Liga Europa.
Villarreal vs Man United di Final Liga Europa: Kans Red Devils terhalang rekor buruk
KONTAN.CO.ID - GDANSK. Laga Villarreal vs Man United akan tersaji pada final Liga Europa. Manchester United akan memainkan final piala pertama dalam tiga tahun menghadapi Villarreal pada Kamis (27/5) pukul 02.00 WIB. Pemenang Liga Europa Unai Emery akan memimpin tim Villarreal ke pertarungan melawan Manchester United. Saat mampu mengamankan gelar, maka Submarine dapat melakukan kualifikasi Liga Champions. The Yellow Submarine mengalahkan mantan tim Emery, Arsenal di semifinal untuk menghadapi raksasa Manchester United di final Liga Europa.