KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Perusahaan ritel besar asal Amerika Serikat Walmart Inc mengumumkan pada hari Kamis (19/3) bahwa mereka akan mempekerjakan lebih dari 150.000 pekerja baru di Amerika Serikat untuk merespons melonjaknya jumlah custumers yang belanja akibat kekhawatiran pandemik virus corona atau covid-19. Mengutip Reuters, Jumat (20/3), rivalnya, Amazon.com Inc juga melakukan langkah serupa awal pekan ini. Amazon mengumumkan akan mempekerjakan 100.000 pekerja gudang dan bagian pengiriman di Amerika Serikat karena wabah virus corona mengerek pesanan online. Baca Juga: Rekor! Jumlah kematian akibat virus corona di Italia telah lampaui China
Walmart rekrut 150.000 pekerja baru saat panic buying melanda AS
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Perusahaan ritel besar asal Amerika Serikat Walmart Inc mengumumkan pada hari Kamis (19/3) bahwa mereka akan mempekerjakan lebih dari 150.000 pekerja baru di Amerika Serikat untuk merespons melonjaknya jumlah custumers yang belanja akibat kekhawatiran pandemik virus corona atau covid-19. Mengutip Reuters, Jumat (20/3), rivalnya, Amazon.com Inc juga melakukan langkah serupa awal pekan ini. Amazon mengumumkan akan mempekerjakan 100.000 pekerja gudang dan bagian pengiriman di Amerika Serikat karena wabah virus corona mengerek pesanan online. Baca Juga: Rekor! Jumlah kematian akibat virus corona di Italia telah lampaui China