KONTAN.CO.ID - BEIJING. Pemimpin Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan badan kesehatan PBB itu menyarankan agar warga asing tidak ditarik dari kota Wuhan di China tengah. Meski, sudah ada 106 korban meninggal di kota yang menjadi pusat penyebaran wabah virus corona ini. Baca Juga: Meski makin meluas, WHO percaya kemampuan China kendalikan virus corona
WHO: Soal virus corona, negara lain tak perlu evakuasi warganya dari China
KONTAN.CO.ID - BEIJING. Pemimpin Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan badan kesehatan PBB itu menyarankan agar warga asing tidak ditarik dari kota Wuhan di China tengah. Meski, sudah ada 106 korban meninggal di kota yang menjadi pusat penyebaran wabah virus corona ini. Baca Juga: Meski makin meluas, WHO percaya kemampuan China kendalikan virus corona