KONTAN.CO.ID - BEIJING. Menteri Keuangan Amerika Serikat (AS) Janet Yellen pada Kamis memulai kunjungan empat hari ke China. Kunjungan Yellen tersebut berfokus untuk meredakan ketegangan antara dua ekonomi terbesar dunia, meskipun ekspektasi rendah di kedua sisi. Tak lama setelah tiba di ibu kota China, Yellen mengatakan dia senang berada di Beijing dan berharap untuk memajukan tujuan Presiden AS Joe Biden untuk memperdalam komunikasi antara negara-negara yang terhubung secara ekonomi tetapi semakin bermusuhan. "Kami mencari persaingan ekonomi yang sehat yang menguntungkan pekerja dan perusahaan Amerika dan berkolaborasi dalam tantangan global," tulis Yellen di Twitter.
Yellen Mendarat di China, Berharap Dapat Cairkan Hubungan yang Dingin
KONTAN.CO.ID - BEIJING. Menteri Keuangan Amerika Serikat (AS) Janet Yellen pada Kamis memulai kunjungan empat hari ke China. Kunjungan Yellen tersebut berfokus untuk meredakan ketegangan antara dua ekonomi terbesar dunia, meskipun ekspektasi rendah di kedua sisi. Tak lama setelah tiba di ibu kota China, Yellen mengatakan dia senang berada di Beijing dan berharap untuk memajukan tujuan Presiden AS Joe Biden untuk memperdalam komunikasi antara negara-negara yang terhubung secara ekonomi tetapi semakin bermusuhan. "Kami mencari persaingan ekonomi yang sehat yang menguntungkan pekerja dan perusahaan Amerika dan berkolaborasi dalam tantangan global," tulis Yellen di Twitter.