KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan bersama dengan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto dan sejumlah Menteri Kabinet Kerja telah mengadakan rapat koordinasi untuk memfinalisasi daftar usulan Proyek Strategis Nasional (PSN) pada Rabu (15/4). Dari hasil rapat koordinasi tersebut, Airlangga menerangkan dari evaluasi pelaksanaan PSN, terdapat 9 PSN dan 1 Program yang dikeluarkan dari daftar PSN, karena penyelesaiannya melebihi 2024. Baca Juga: KLHK alokasikan Rp 1,01 triliun bantu masyarakat hutan terdampak Covid-19
Ada 10 proyek yang dikeluarkan dari daftar proyek strategis nasional, kenapa?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan bersama dengan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto dan sejumlah Menteri Kabinet Kerja telah mengadakan rapat koordinasi untuk memfinalisasi daftar usulan Proyek Strategis Nasional (PSN) pada Rabu (15/4). Dari hasil rapat koordinasi tersebut, Airlangga menerangkan dari evaluasi pelaksanaan PSN, terdapat 9 PSN dan 1 Program yang dikeluarkan dari daftar PSN, karena penyelesaiannya melebihi 2024. Baca Juga: KLHK alokasikan Rp 1,01 triliun bantu masyarakat hutan terdampak Covid-19