KONTAN.CO.ID - ISTANBUL. Polisi Turki menahan jurnalis dan penulis terkemuka Ahmet Altan. Penahanan ini hanya berselang seminggu setelah ia dibebaskan dari penjara atas tuduhan terlibat dalam upaya kudeta. Sebelum pembebasannya pada Senin lalu, pria berusia 69 tahun ini sudah berada di penjara sejak ditangkap pada 2016 atau dua bulan setelah percobaan kudeta yang menurut Ankara dirancang oleh jaringan ulama Muslim yang berbasis di Amerika yakni Fethullah Gulen. Baca Juga: Kerusuhan meluas, perusahaan keuangan di Hong Kong izinkan karyawan bekerja di rumah
Baru seminggu bebas, jurnalis Turki kembali terancam masuk bui atas tuduhan kudeta
KONTAN.CO.ID - ISTANBUL. Polisi Turki menahan jurnalis dan penulis terkemuka Ahmet Altan. Penahanan ini hanya berselang seminggu setelah ia dibebaskan dari penjara atas tuduhan terlibat dalam upaya kudeta. Sebelum pembebasannya pada Senin lalu, pria berusia 69 tahun ini sudah berada di penjara sejak ditangkap pada 2016 atau dua bulan setelah percobaan kudeta yang menurut Ankara dirancang oleh jaringan ulama Muslim yang berbasis di Amerika yakni Fethullah Gulen. Baca Juga: Kerusuhan meluas, perusahaan keuangan di Hong Kong izinkan karyawan bekerja di rumah