KONTAN.CO.ID - SEOUL. Militer Korea Selatan memperkuat pemantauannya terhadap Korea Utara, setelah Pyongyang mengancam akan mengambil tindakan militer. Tetapi, sumber kantor berita Yonhap, sejauh ini hasil pemantauan menunjukkan, tidak ada langkah yang tidak biasa dari militer Korea Utara yang terdeteksi. Dalam sebuah pernyataan pada Sabtu (13/6), Kim Yo Jong, saudara perempuan Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un, mengatakan, militernya akan mengambil "langkah selanjutnya" terhadap Korea Selatan dalam serangkaian ancaman terbaru yang Pyongyang buat.
Korea Utara mengancam, militer Korea Selatan perkuat pemantauan di garis depan
KONTAN.CO.ID - SEOUL. Militer Korea Selatan memperkuat pemantauannya terhadap Korea Utara, setelah Pyongyang mengancam akan mengambil tindakan militer. Tetapi, sumber kantor berita Yonhap, sejauh ini hasil pemantauan menunjukkan, tidak ada langkah yang tidak biasa dari militer Korea Utara yang terdeteksi. Dalam sebuah pernyataan pada Sabtu (13/6), Kim Yo Jong, saudara perempuan Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un, mengatakan, militernya akan mengambil "langkah selanjutnya" terhadap Korea Selatan dalam serangkaian ancaman terbaru yang Pyongyang buat.