KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Target pemerintah untuk menetapkan sebanyak empat Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) baru sepanjang tahun 2019 tampaknya tak akan tercapai. Pasalnya, Peraturan Pemerintah (PP) untuk penetapan KEK Nongsa Digital Park dan KEK Maintenance, Repair, and Overhaul (MRO) di Batam belum juga kunjung ditetapkan hingga hari ini. Baca Juga: Pemerintah resmi menetapkan Likupang sebagai Kawasan Ekonomi Khusus (KEK)
Penetapan dua KEK di Batam molor, ini penyebabnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Target pemerintah untuk menetapkan sebanyak empat Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) baru sepanjang tahun 2019 tampaknya tak akan tercapai. Pasalnya, Peraturan Pemerintah (PP) untuk penetapan KEK Nongsa Digital Park dan KEK Maintenance, Repair, and Overhaul (MRO) di Batam belum juga kunjung ditetapkan hingga hari ini. Baca Juga: Pemerintah resmi menetapkan Likupang sebagai Kawasan Ekonomi Khusus (KEK)