KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Tunas Baru Lampung Tbk terus gencar melakukan sejumlah agenda ekspansinya di tahun 2020. Pasalnya, emiten yang memiliki kode saham TBLA ini tengah mengawal penambahan kapasitas pabrik biodiesel Lampung sebesar 1.500 ton per hari. Harapannya, agenda penambahan kapasitas pabrik yang telah dilakukan sejak kuartal III 2019 tersebut sudah bisa memasuki tahap commisioning pada Oktober 2020 nanti. Selagi penambahan kapasitas pabrik dilakukan, kegiatan produksi biodiesel akan terus berjalan dengan memanfaatkan kapasitas produksi biodiesel eksisting yang sebesar 1.000 ton per hari. Baca Juga: Tunas Baru Lampung (TBLA) proyeksikan penjualan bisa capai Rp 9 triliun tahun ini
TBLA alokasikan US$ 26 juta untuk penambahan dan pembangunan pabrik tahun depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Tunas Baru Lampung Tbk terus gencar melakukan sejumlah agenda ekspansinya di tahun 2020. Pasalnya, emiten yang memiliki kode saham TBLA ini tengah mengawal penambahan kapasitas pabrik biodiesel Lampung sebesar 1.500 ton per hari. Harapannya, agenda penambahan kapasitas pabrik yang telah dilakukan sejak kuartal III 2019 tersebut sudah bisa memasuki tahap commisioning pada Oktober 2020 nanti. Selagi penambahan kapasitas pabrik dilakukan, kegiatan produksi biodiesel akan terus berjalan dengan memanfaatkan kapasitas produksi biodiesel eksisting yang sebesar 1.000 ton per hari. Baca Juga: Tunas Baru Lampung (TBLA) proyeksikan penjualan bisa capai Rp 9 triliun tahun ini